Indonesia Langganan Imbang di Kualifikasi Piala Dunia R3 Asia
Sepak Bola • 12 Oktober 2024Indonesia menjadi negara peserta kualifikasi Piala Dunia Zona Asia dengan hasil seri terbanyak. Itu berarti, Indonesia belum pernah terkalahkan.
Indonesia menjadi negara peserta kualifikasi Piala Dunia Zona Asia dengan hasil seri terbanyak. Itu berarti, Indonesia belum pernah terkalahkan.
Bahkan dalam hal belum terkalahkan, Indonesia setara dengan Jepang. Hingga saat ini, seluruh pertandingan Indonesia berakhir imbang.
Ranking FIFA Indonesia tetap di peringkat ke-129, namun poinnya bertambah 4,39. Di sisi lain, Bahrain turun ke peringkat ke-79.
Garuda berhasil mencuri 1 poin dari lawatannya ke Bahrain.
Timnas Indonesia ditarget mengumpulkan min. 15 poin agar tetap bisa menjaga asa bermain di Piala Dunia 2026.
Malaysia dan Kamboja jadi 2 tim ASEAN yang bakal diperkuat pemain naturalisasi pada FIFA Match Day Oktober 2024.
6 dari 10 pemain sepak bola termahal di ASEAN saat ini merupakan pemain Indonesia.
Kerja sama PSSI dan KNVB berdurasi 4 tahun dan akan berfokus pada program-program percepatan pengembangan sepak bola Indonesia.
Warga Indonesia dimanjakan banyak pertandingan Timnas Indonesia di tahun 2024. Salah satunya, menyaksikan perjuangan Garuda menuju Piala Asia U-17 2025.
Indonesia lolos ke Piala Asia U-20 2025 berstatus sebagai juara Grup F di babak kualifikasi.
Kemenangan impresif saat kontra Maladewa dan Timor Leste membuat Timnas Indonesia berpeluang besar lolos Piala Asia U-20 2025.
“The History Maker” memang layak disematkan kepada Shin Tae-yong setelah membuat Timnas Indonesia naik kelas ke panggung Asia
5 Timnas negara ASEAN saling susul di klasemen ranking FIFA dalam beberapa tahun terakhir.
Laga Indonesia vs Australia di SUGBK sejauh ini jadi laga dengan kehadiran penonton terbanyak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Para pemain keturunan di Skuad Garuda memiliki garis keturunan dari berbagai daerah di Indonesia, dari mana saja mereka berasal?
Sebelum era kepemimpinan Erick Thohir, pemain naturalisasi juga banyak berperan bagi Timnas Indonesia di era kepemimpinan Djohar Arifin.
Ini dia jajaran klub bola tertua di Indonesia! Meskipun sama-sama senior, nasib yang dialami klub-klub ini cukup berbeda.
Pembangunan tahap I Training Centre (TC) Timnas di IKN ditargetkan rampung Oktober 2024. Apa saja fasilitasnya?
Indonesia naik 4 posisi di tabel ranking FIFA September 2024, usai menahan imbang Arab Saudi dan Australia.
Bakal jadi pemain termahal Timnas Indonesia, Mees Hilgers miliki harga pasar lebih besar dibanding total harga berbagai tim nasional di ASEAN
Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.
Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook