Negara ASEAN dengan Produksi Padi Terbanyak, Indonesia Juaranya
Komoditas • 18 Agustus 2022Sebagai negara agraris, sektor pertanian memegang peranan penting bagi perekonomian nasional. Hal ini ditunjukkan pula dengan banyaknya produksi padi Indonesia.