Willy Yashilva

Scroll Down To Discover
Willy Yashilva

Willy Yashilva

Jurnalis Data
  • 83Konten

Tentang

Health & Economic Enthusiast

Konten:

Impor Gandum dan Meslin Indonesia Mencapai Rekor Tertinggi pada 2023

Impor gandum dan meslin Indonesia pada tahun 2023 mencapai angka yang cukup tinggi, mencapai 10,58 ribu ton dengan total nilai mencapai US$3,66 miliar.

Tren Pertumbuhan Ekonomi di ASEAN

Indonesia terus menunjukkan ketangguhannya di tengah ketidakpastian ekonomi global dengan mencatatkan pertumbuhan ekonomi yang positif sepanjang tahun 2023

Inflasi di Indonesia Berdasarkan Kelompok Pengeluaran

BPS telah menyajikan data inflasi berdasarkan jenis barang dan jasa yang memberikan gambaran yang mendalam tentang dinamika ekonomi domestik di Indonesia

Seberapa Berpengaruh Urbanisasi dan Tingkat Kemiskinan terhadap Tingkat Kriminalitas?

Saat ini, perhatian terhadap kota-kota besar karena peningkatan yang signifikan dalam tingkat kriminalitas yang terjadi di dalamnya menjadi perhatian publik.

Indonesia Peringkat Ke-2 Negara dengan Pengangguran Anak Muda Tertinggi di ASEAN

Tingkat pengangguran usia 15-24 tahun di Indonesia telah mencapai 16%. Dengan angka tersebut, Indonesia menempati peringkat kedua tertinggi se-ASEAN.

Mengapa Fresh Graduate Sulit Dapat Pekerjaan?

BPS merilis bahwa mayoritas dari populasi pengangguran terbuka terdiri dari kelompok usia 20-24 tahun, yaitu sebesar 2,39 juta orang. Apa alasan dibaliknya?

Seberapa Sering Mahasiswa di Indonesia Order Makanan Online?

Penelitian terbaru mengatakan bahwa ada peningkatan signifikan dalam frekuensi penggunaan layanan pesan antar makanan di kalangan mahasiswa yaitu sebesar 64%.

10 Perguruan Tinggi dengan Lulusan SNBP Terbanyak

Laporan terbaru dari Panitia Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) menyampaikan bahwa dari total 702.312 pendaftar, sebanyak 156.029 siswa berhasil lolos

Jumlah Kerugian Negara dalam Satu Dekade Terakhir Akibat Koruptor

KPK merilis data terbaru mengenai kasus korupsi di berbagai sektor di Indonesia, mencatat jumlah kasus yang dilaporkan dan ditindaklanjuti dari tahun 2016-2023.

Tren Kendaraan Listrik Guna Kurangi Emisi Karbon adalah Solusi Palsu?

Pemerintah telah secara aktif mempromosikan kendaraan listrik sebagai langkah untuk mengurangi emisi CO2, Namun benarkah itu hanya solusi palsu?

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook