Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno pada (19/10/2022) mengungkapkan sebanyak 1.452 kendaraan listrik telah tersedia untuk operasional KTT G20 di Bali.
Peralihan menuju kendaraan rendah karbon jadi salah satu komitmen Indonesia dalam mewujudkan transisi energi yang berkelanjutan.
Ekonomi Internasional