Buah Paling Banyak Diproduksi di Indonesia 2023

Pisang jadi komoditas buah yang paling banyak diproduksi di Indonesia pada 2023 lalu. Angkanya mencapai 9,34 juta ton, di mana Jatim jadi produsen terbesar.

Buah Paling Banyak Diproduksi di Indonesia 2023
Buah Paling Banyak Diproduksi di Indonesia 2023
Buah Paling Banyak Diproduksi di Indonesia 2023

Sebagai negara tropis yang begitu luas, Indonesia tentu punya segudang keunggulan dari segi produksi komoditas buah-buahan.

Badan Pusat Statistik (BPS) RI mencatat produksi komoditas buah di Indonesia pada 2023 mencapai 28,24 juta ton, naik tipis dari 27,71 juta ton di 2022.

Dari jumlah itu, pisang menjadi komoditas buah dengan produksi terbanyak, yakni mencapai 9,34 juta ton.

Malaysia, Jepang, dan Singapura adalah sederet negara tujuan pasar ekspor pisang terbesar Indonesia di 2023 lalu.

Terima kasih telah membaca sampai di sini

atau

Untuk mempercepat proses masuk atau pembuatan akun, bisa memakai akun media sosial.

Hubungkan dengan Google Hubungkan dengan Facebook